Koordinasi Penerapan SIMLITABMAS dalam Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Fakultas Ilmu Keperawatan UMJ dan LPPM UMJ

2 April 2020, LPPM dan Fakultas Ilmu Keperawatan (FIK) UMJ selenggarkan koordinasi melalui daring dengan zoom meeting. Kegiatan ini merupakan persiapan pelaksanaan Hibah Penelitian dan Pengmas di lingkungan FIK UMJ. Di tengah wabah pandemic corona virus disease 19 (covid19), perawat menjadi salah satu tenaga medis dalam garda terdepan. Peran perawat menjadi ujung tombak perawatan dan […]

UMJ Berbagi

UMJ melalui LPPM UMJ. LPPM UMJ yang berkoordinasi dengan Prodi S1 dan S2 Teknik Kimia FT UMJ mengaplikasikan ilmu dan hasil penelitian dengan membuat sanitizer berbasis aloe vera gel. Ketua LPPM UMJ ibu Dr. Ir.Tri Yuni Hendrawati,M.Si,IPM,ASEAN.Eng merupakan pakar dalam bidang aloevera gel mengkoordinasikan pembuatan sanitizer tersebut sehingga dapat dimanfaatkan oleh banyak pihak. Pembuatan sanitizer […]

Online Workshop “Penyiapan Hibah Magister”

Pilihan bekerja dari rumah menjadi pilihan yang tak dapat dihindari oleh Civiras Akademika UMJ dikala menghadapi pandemi Corona Virus Disease 19 (Covid 19). Termasuk Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) UMJ yang memindahkan seluruh karyawannya untuk bekerja dari rumah. Namun hal ini tidak memangkas semangat untuk terus menggali potensi berkarya dan bekerja dimanapun,kapanpun dalam kondisi […]

FIK-UMJ Peduli COVID-19

UMJ melalui Fakultas Ilmu Keperawatan gelar kegiatan bakti sosial . Kegiatan ini merupakan salah satu bentuk kepedulian FIK UMJ terhadap perkembangan Corona Virus Disease 19 (Covid 19). Pengendalian Covid 19 FIK UMJ yang berpedoman pada Medical Contigency Plan Covid 19 UMJ ,melakukan Program Kegiatan, disamping Self Check Up Covid 19 untuk mendeteksi gejala virus Corona, […]

LPPM UMJ DISEMINASIKAN PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT HIBAH KEMENRISTEKDIKTI TAHUN 2019

Menjadi Universitas Riset merupakan cita-cita bersama seluruh peneliti UMJ yang diharapkan dapat menciptakan inovasi – inovasi yang berguna bagi masyarakat. Hibah penelitian Kemenristekdikti yang kini berubah menjadi Kemenristek Brin menjadi ajang tahunan yang dinanti oleh peneliti-peneliti di lingkungan UMJ. Tahun 2019 sesuai data yang dihimpun melalui Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) UMJ terdapat 32 […]